Prospek kerja sosiologi dan gajinya

Apakah kamu sedang tertarik untuk meneruskan kuliah di jurusan sosiologi? Sebelum kamu benar-benar mendaftar kuliah di jurusan sosiologi, pastikan kamu mengetahui Prospek kerja sosiologi dan gajinya.

Karena itu, pada kesempatan kali ini kami akan membagikan informasi ringkas tentang Prospek kerja sosiologi dan gajinya. Terutama untuk kamu yang sedang berminat kuliah di jurusan sosiologi, sehingga kamu bisa mendapatkan gambaran dari masa depan pekerjaan kamu nantinya.

1. Jurnalis

Prospek kerja sosiologi pertama yang bisa kamu dapatkan adalah menjadi seorang jurnalis. Jurnalis akan mengharuskan kamu untuk bisa berpikir kritis dan analisis, sesuai dengan mata kuliah yang kamu pelajari di jurusan sosiologi. Untuk pekerjaan seorang jurnalis bisa mendapatkan gaji sekitar Rp 4 juta per bulan.

Sebagaimana telah dijelaskan di atas, lulusan sosiologi memiliki bekal kemampuan berpikir kritis dan

2. Aktivis dan pekerja organisasi nirlaba

Setelah lulus jurusan sosiologi, kamu juga bisa berkarir sebagai aktivis atau perja organisasi nirlaba. Untuk pekerjaan ini, kamu bisa mendapatkan gaji sekitar Rp 3 juta sampai Rp 6 juta per bulan.

3. Peneliti

Lulusan dari jurusan sosiologi juga bisa berkarir sebagai peneliti. Kamu bisa bergabung dengan lembaga penelitian, contohnya adalah LIPI. Disini kamu bisa mendapatkan pekerjaan sebagai peneliti dengan mendapatkan gaji sekitar Rp 4 juta sampai Rp 7 juta per bulan.

4. Market researcher

Pekerjaan lainnya yang bisa diapatkan dari seseorang lulusan sosiologi adalah market researcher. Kamu bisa menjadi market researcher di perusahaan swasta dengan pekerjaan meneliti pasar dan meberikan analisis. Untuk gaji dari market researcer adalah sekitar Rp 5 juta per bulan.

5. Dosen dan penulis

Prospek kerja sosiologi selanjutnya adalah menjadi dosen atau seorang penulis. Untuk pekerjaan dosen kamu bisa mendapatkan gaji sekitar Rp 7 juta per bulan.

Prospek kerja sosiologi dan gajinya
Scroll to top